Blog

VST Metal Zone MT-2 Emulator Plugin

Bagi kalian yang ingin mencari karakter sound gitar dari Metal Zone MT-2 yang sangat populer dikalangan musisi. Terkhusus untuk para gitaris rock, metal dan dangdut. Sekarang sudah tersedia gratis VST Metal Zone MT-2 Emulator Plugin. Produk dari Mercuriall Audio yang diberi nama MT-A BOSS® Metal Zone MT-2™ modeling. Khusus untuk gitaris dangdut, kalian tidak perlu […]

Pengertian Audio Mastering

Pengertian Audio Mastering adalah: Menyempurnakan audio mixing dan memperkuat level volume musik. Seorang engineer menerima track stereo bersama dengan beberapa catatan dan lagu-lagu referensi dari seniman / artist. Kemudian ditambahkan sentuhan efek ke dalam lagu dengan membuat sedikit penyesuaian terutama untuk EQ, compressor, limiter, dan peningkatan stereo. Semua lagu pada album akan dibuat ke tingkat volume yang sama. Seorang […]

Pengertian Audio Mixing

Pengertian Audio Mixing atau Audio Mixer adalah: Menggabungkan beberapa track instruments menjadi satu. Setelah semua track individu dari sebuah lagu telah direkam, seorang audio engineer bekerja menggabungkan semua track menjadi satu. Prosesnya mengorganisir semua track ke dalam kelompok yang sama. Proses normalized untuk memastikan bahwa track semua pada tingkat volume yang sama dan tidak ada track yang […]